Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.uksw.edu//handle/123456789/10135
Title: Perbedaan Komitmen Organisasi Para Anggota Lembaga Kemahasiswaan Universitas (LKU) di Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) Ditinjau dari Jenis Kelamin
Authors: Mulyono, Angelina Elvina
Keywords: komitmen;jenis kelamin;subjek LKU
Issue Date: 2016
Publisher: Program Studi Psikologi FPSI-UKSW
Abstract: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbedaan komitmen para anggota Lembaga Kemahasiswaan Universitas (LKU) di Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) ditinjau dari jenis kelamin. Penelitian ini menggunakan teori Meyer & Allen (1997) dengan tiga aspek yaitu Komitmen Afektif, Komitmen Kelanjutan, Komitmen Normatif. Subjek penelitian ini adalah para anggota Lembaga Kemahasiswaan Universitas (LKU) yang berjumlah 87 orang, dengan menjadikan populasi menjadi sampel atau sampel jenuh. Terdiri dari 41 perempuan dan 46 laki-laki. Pada komitmen organisasi ini menggunakan skala Meyer & Allen (1997) yaitu Organizational Commitment Questionnaire (OCQ) dengan teknik Saturation Sampling dan koefisien korelasi sebesar < 0,25 seperti yang dikemukakan oleh Azwar (2012). Hasil uji reliabilitas dengan menggunakan Alfa Cronbach menunjukkan hasil yang memuaskan dengan hasil perhitungan reliabilitas sebesar 0,849. Analisa data menggunakan teknik uji-t dengan bantuan program SPSS versi 16 for windows. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tidak ada perbedaan komitmen organisasi para anggota Lembaga Kemahasiswaan Universitas (LKU) di Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) ditinjau dari jenis kelamin.
The purpose of this study was to determine differences in the commitment of the members of the University Student Organizations (LKU) Christian University Satya (UKSW) in terms of gender. This study uses the theory of Meyer and Allen (1997) with three aspects: Affective Commitment, Continuity Commitment, Normative Commitment. The subjects were members of the University Student Organizations (LKU) numbering 87 people, by making the population being sampled or sampled saturated. Consists of 41 women and 46 men. At this organizational commitment scale use Meyer and Allen (1997), namely the Organizational Commitment Questionnaire (OCQ) with Saturation Sampling technique and the correlation coefficient of <0.25 as proposed by Anwar (2012). The results of reliability test using Cronbach Alpha showed satisfactory results with the results of the calculation reliability of 0,849. Data were analyzed using t-test technique with SPSS version 16 for Windows. The results showed that there was no difference in organizational commitment of the members of the University Student Organizations (LKU) Christian University Satya (UKSW) in terms of gender.
URI: http://repository.uksw.edu/handle/123456789/10135
Appears in Collections:T1 - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
T1_802012021_Abstract.pdfAbstract150.5 kBAdobe PDFView/Open
T1_802012021_Full text.pdfFull text2.9 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.