Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.uksw.edu//handle/123456789/14125
Title: Upaya Meningkatkan Hasil dan Aktivitas Belajar Siswa Menggunakan Model Pembelajaran Picture and Picture dalam Mata Pelajaran IPS Kelas VIII C SMP Kristen Satya Wacana Salatiga Semester II Tahun Ajaran 2016-2017
Authors: Udin, Soleh
Keywords: hasil belajar siswa;aktifitas belajar siswa;model pembelajaran picture and picture
Issue Date: 2017
Publisher: Program Studi Pendidikan Sejarah FKIP-UKSW
Abstract: Pembelajaran IPS di SMP Kristen Satya Wacana Salatiga selama ini sudah baik, namun hasil ulangan kelas VIII C masih belum maksimal karena masih ada beberapa siswa belum tuntas KKM. Hal tersebut disebabkan tidak maksimalnya siswa dalam belajar. Menanggapi permasalahan tersebut, maka dilaksanakan penelitian pembelajaran model Picture and Picture untuk mengetahui belajar siswa ini ditempuh dalam dua siklus. Tujuan penelitian untuk meningkatkan hasil belajar IPS dan memenuhi KKM (70) melalui penerapan model pembelajaran Picture and Picture pada siswa kelas VIII C SMP Kristen Satya Wacana Salatiga semester genap tahun ajaran 2016-2017. Digunakan teknik analisa deskriptif komparatif, yang memaparkan dan membandingkan hasil belajar siswa dari setiap siklusnya. Hasil penelitian yang diperoleh bahwa rata-rata hasil belajar pada kondisi awal 75,4 dengan prosentase ketuntasan 73%. Setelah dilakukan tindakan kelas dengan model pembelajaran Picture and Picture diperoleh rata-rata hasil belajar siklus I sebesar 81,3, dengan ketuntasan klasikal 91,7%, dan rata-rata hasil belajar pada siklus II mencapai 91,1, dengan ketuntasan klasikal 100%. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran Picture and Picture dapat meningkatkan hasil belajar IPS dan menuntaskan siswa kelas VIII C SMP Kristen Satya Wacana Salatiga Semester Genap Tahun Ajaran 2016-2017.
URI: http://repository.uksw.edu/handle/123456789/14125
Appears in Collections:T1 - History Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
T1_152013008_Lampiran.pdfLampiran8.86 MBAdobe PDFView/Open
T1_152013008_BAB I.pdfBAB I350.04 kBAdobe PDFView/Open
T1_152013008_BAB II.pdfBAB II652.02 kBAdobe PDFView/Open
T1_152013008_BAB III.pdfBAB III595.41 kBAdobe PDFView/Open
T1_152013008_BAB IV.pdfBAB IV1.67 MBAdobe PDFView/Open
T1_152013008_BAB V.pdfBAB V152.7 kBAdobe PDFView/Open
T1_152013008_Daftar Pustaka.pdfDaftar Pustaka152.76 kBAdobe PDFView/Open
T1_152013008_Judul.pdfHalaman Judul1.76 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.