Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.uksw.edu//handle/123456789/14152
Title: Hubungan Merek dan Harga dengan Keputusan Pembelian Kartu Prabayar Produk Indoosat IM3 di Dukuh Ledok Gejikan RT 03 Desa Candi Kecamatan Ampel Kabupaten Boyolali
Authors: Arnanda, Nabila Dita
Issue Date: 2017
Publisher: Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP-UKSW
Abstract: Dalam penelitian ini variabel independent yang digunakan adalah merek dan harga, sedangkan variabel dependentnya adalah keputusan pembelian. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana gambaran dan hubungan merek dengan keputusan pembelian, hubungan harga dengan keputusan pembelian, dan hubungan merek dan harga dengan keputusan pembelian kartu prabayar Indoosat IM3. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan analisis statistik. Populasi dalam penelitian ini adalah 120 dengan sampel sebanyak 54 warga Dukuh Ledok RT 03 Desa Candi Kecamatan Ampel Kabupaten Boyolali menggunakan teknik random sampling. Metode analisis yang digunakan adalah analisis korelasi product moment dan korelasi product moment berganda. Hasil penelitian menunjukkan 1) terdapat hubungan yang kuat dan signifikan dengan kontribusi sebesar 48% antara merek dengan keputusan pembelian dan 52% dipengaruhi variabel lain. 2) terdapat hubungan yang kuat dan signifikan dengan kontribusi sebesar 46% antara harga dengan keputusan pembelian dan 56% dipengaruhi oleh variabel lain. 3) terdapat hubungan yang kuat dan signifikan dengan konribusi sebesar 48% secara bersama-sama antara merek dan harga dengan keputusan pembelian.
URI: http://repository.uksw.edu/handle/123456789/14152
Appears in Collections:T1 - Economic Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
T1_162013016_BAB I.pdfBAB I300.78 kBAdobe PDFView/Open
T1_162013016_BAB II.pdfBAB II901.5 kBAdobe PDFView/Open
T1_162013016_BAB III.pdfBAB III879.76 kBAdobe PDFView/Open
T1_162013016_BAB IV.pdfBAB IV961.69 kBAdobe PDFView/Open
T1_162013016_BAB V.pdfBAB V150.17 kBAdobe PDFView/Open
T1_162013016_Daftar Pustaka.pdfDaftar Pustaka152.41 kBAdobe PDFView/Open
T1_162013016_Judul.pdfHalaman Judul1.36 MBAdobe PDFView/Open
T1_162013016_Lampiran.pdfLampiran1.13 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.