Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.uksw.edu//handle/123456789/2513
Title: Sistem Penentuan Prioritas Tanaman di Kota Kupang Berbasis Analytical Hierarchy Process (AHP)
Authors: Enstein Wairata, Jhon
Keywords: Analytical Hierarchy Process;Produktivitas Tanaman
Issue Date: 2012
Publisher: Magister Sistem Informasi Program Pascasarjana FTI-UKSW
Abstract: Pertanian Kota Kupang sering mengalami masalah produksi pertanian yang disebabkan kemarau panjang yang berdampak pada kurangnya persediaan tanaman pangan di produsen. Analytical Hierarchy Process akan menghasilkan sistem penentuan prioritas tanam untuk mengatasi masalah produktivitas tanaman pangan, dengan beberapa konsep/kriteria, Faktor kebutuhan air tanaman, umur tanaman, kebutuhan pasar dan harga jual tanaman menghasilkan beberapa alternatif tanaman sebagai pendukung keputusan. Berdasarkan hasil dari analisis Analytical Hierarchy Process didapatkan pola tanam baru yang berbeda dengan pola tanam sebelumnya. Pada periode tanam November sampai Februari faktor kebutuhan pasar merupakan prioritas utama, periode tanam Maret sampai Juni faktor harga jual tanaman menjadi prioritas utama dan periode tanam Juli sampai Oktober umur tanaman dan kebutuhan air tanaman menjadi prioritas utama.
Agricultural production is the problem which is often faced by Kupang agricultural caused by long dry season that impact on a lack of food crops supply in the producers. Analytical Hierarchy Process will generate growing priority indicator system to cope the crop productivity problem with some concepts or criteria. Factors such as the needs of water crop, age, market needs, and selling price of the plant produce several crop alternatives as the supporting points in making decisions. The analytical result of Analytical Hierarchy Process finds a new growing pattern which is different from the previous growing pattern. The main priority of Growing period from November to February is the market needs. Whereas, the main priority of growing periode from March to June is the selling price, and the crop water needs is the main priority of growing periode from July to October
Description: tidak ada lembar pernyataan persetujuan akses dan pernyataan tidak plagiat
URI: http://repository.uksw.edu/handle/123456789/2513
Appears in Collections:T2 - Master of Information Systems

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
T2_972009023_Abstract.pdfAbstract332.24 kBAdobe PDFView/Open
T2_972009023_Full Text.pdfFull Text2.8 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.