Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.uksw.edu//handle/123456789/2755
Title: Analisis Value Chain Kredit Produktif: Studi Kasus pada Kredit Microfinance Yayasan Kristen Truka Jaya-Salatiga (The Value Chain Analisys of Productive Loan: A Case Study on Microfinance Loans of Truka Jaya Christian Foundation in Salatiga)
Authors: Susanti Ke, Apriani
Keywords: Value Chain;Kredit Produktif;Masyarakat Pedesaan
Issue Date: 2012
Publisher: Program Studi Agribisnis FPB-UKSW
Abstract: Tujuan penelitian untuk: I). Mengidentifikasi tahapan value chain pada sisi nasabah dalam pengambilan kredit produktif. 2). Menganalisis setiap tahapan kegiatan yang dilakukan sepanjang value chain pada kredit produktif Microjinance Trnka Jaya dilaksanakan di Desa Njlarem, Kecamatan Ampel, Kabupaten Boyolali. Jenis penelitian Qualtitatif Descriptive dengan studi kasus menggunakan pendekatan kualitatif. Pemilihan partisipan dilakukan dengan teknik Purposive Sampling. Data primer diperoleh dari in-depth interview dan data sekunder dari dokumen Microfinance Trnka Jaya. Data dianalisis menggunakan analisis naratif. Hasil penelitian menggambarkan adanya berbagai tahapan kegiatan: pertimbangan, prosedur pengajuan dan pencairan kredit, pemanfaatan dan dampak kredit sampai pada pengembalian kredit pada sepanjang value chain. Adanya inisiasi dari lembaga pemberi kredit yang secara aktif memprakarsai, memperkenalkan, mengajak dan member kesempatan kepada masyarakat petani untuk berkembang kemudian kesempatan ini direspon baik oleh masyarakat. Kredit yang diberikan dengan jaminan sosial tanggung renteng lebih berhasil diterapkan di pedesaan karena ikatan sosial yang tinggi. Adanya kredit berdampak terhadap peningkatan usaha dan kesejahteraan.
The research's purpose are: 1) To identify the consumer value chain stages on productive credit demand. 2) To analyze each stage through the productive credit value chain from Yayasan Kristen Truka Jaya, held in Nj/arem Village, Ampe/ Sub district, Boyo/ali District. This research used Qualitative Descriptive with Case Study, in Qualitative Approach. Resean-lr participant is choosed by Purposive Sampling Method. Prymary data collected by in-depth interview and the secondary data collected from Truka Jaya Micro finance data record. The research result described that there are some stages in the activities: considerations, procedures of demand and credit realization, credit using pattern and credit collectivity. The initiation of the credit supplier to be active in introducing, invite and giving the chance to the village society to develop themselves, so then they will response it well. Credit that aplied with social collateral more succesfully to be applied in the village with a strong social cohession. The credit impacts on improving the society's agribusiness profile and their prosperity life.
URI: http://repository.uksw.edu/handle/123456789/2755
Appears in Collections:T1 - Agribusiness

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
T1__522008028_Judul.pdfHalaman Judul6.4 MBAdobe PDFView/Open
T1__522008028_BAB I.pdfBAB I147.69 kBAdobe PDFView/Open
T1__522008028_BAB II.pdfBAB II318.7 kBAdobe PDFView/Open
T1__522008028_BAB III.pdfBAB III150.1 kBAdobe PDFView/Open
T1__522008028_BAB IV.pdfBAB IV392.34 kBAdobe PDFView/Open
T1__522008028_BAB V.pdfBAB V130 kBAdobe PDFView/Open
T1__522008028_Daftar Pustaka.pdfDaftar Pustaka136.14 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.