Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.uksw.edu//handle/123456789/4860
Title: Hubungan antara Komunikasi Interpersonal dengan Respon terhadap Konflik antar Pribadi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Suruh
Authors: Damayanti, Uci
Keywords: komunikasi interpersonal;respon terhadap konflik antar pribadi
Issue Date: 2014
Publisher: Program Studi Bimbingan dan Konseling FKIP-UKSW
Abstract: Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian korelasional untuk mengetahui seberapa besar hubungan keterkaitan antara suatu variabel dengan variabel lainnya. Teknik pengumpulan data menggunakan skala sikap komunikasi interpersonal berdasarkan teori DeVito (2011) dan skala sikap respon terhadap konflik antar pribadi berdasarkan teori Pickering (2001). Subjek penelitian menggunakan seluruh siswa kelas VII sejumlah 141 siswa. Teknik analisis menggunakan Corellate Kendall Tau b diperoleh r = 0,458** dan p = 0,000 < 0,01yang berarti ada hubungan positif yang signifikan antara komunikasi interpersonal dengan respon terhadap konflik antar pribadi pada siswa kelas VII SMP Negeri 2 Suruh dengan tingkat hubungan pada kategori sedang.
URI: http://repository.uksw.edu/handle/123456789/4860
Appears in Collections:T1 - Guidance and Counseling

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
T1_132010057_Judul.pdfHalaman Judul425.93 kBAdobe PDFView/Open
T1_132010057_BAB I.pdfBAB I342.29 kBAdobe PDFView/Open
T1_132010057_BAB II.pdfBAB II442.57 kBAdobe PDFView/Open
T1_132010057_BAB III.pdfBAB III430.52 kBAdobe PDFView/Open
T1_132010057_BAB IV.pdfBAB IV567.03 kBAdobe PDFView/Open
T1_132010057_BAB V.pdfBAB V302.49 kBAdobe PDFView/Open
T1_132010057_Daftar Pustaka.pdfDaftar Pustaka325.78 kBAdobe PDFView/Open
T1_132010057_Lampiran.pdfLampiran387.14 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.