Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.uksw.edu//handle/123456789/6173
Title: Callus Induction and Proliferation of Artemisia Cina Berg Ex Poljakov
Authors: Herawati, Maria Marina
Purwantoro, Aziz
Sulistyaningsih, Endang
Pramono, Suwijiyo
Keywords: kondisi gelap;kondisi terang;proliferasi kalus;induksi kalus;artemisia cina
Issue Date: Jul-2014
Publisher: Fakultas Pertanian Universitas Kristen Satya Wacana
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi efek kondisi terang dan gelap pada induksi dan proliferasi kalus dari kalus Artemisia cina. Eksplan steril akan dikulturkan pada media MS dengan kandungan 2.4-D 1 mg/L dan diletakkan pada kondisi terang dan gelap. Hasil penelitian menunjukkan bahwa induksi kalus akan lebih efektif pada kondisi gelap, sedangkan proliferasi kalus lebih efektif pada kondisi terang. Tahap terbaik untuk proses regenerasi adalah hari ke-48 setelah transfer dari media induksi
Description: Agric : Jurnal Ilmu Pertanian. Vol. 26, No. 1 & 2, Juli - Desember 2014, p. 45-51
URI: http://repository.uksw.edu/handle/123456789/6173
ISSN: 08549028
Appears in Collections:Agric 2014 Vol. 26 No. 1 & 2, Juli - Desember



Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.